Simak Cara Membuat CV (Curriculum Vitae) yang Baik dan Menarik
yang dimiliki. Kamu bisa menuliskan hard skill ataupun soft skill yang berhubungan dengan pekerjaan yang dilamar. Menulis keterampilan pada CV akan memudahkan rekruter untuk memindai kandidat mana yang cocok dan diperlukan oleh perusahaan. Umumnya, ada 4 cara penulisan skill pada CV; yaitu bullet point, penjelasan lanjutan, mengintegrasikan dengan pengalaman kerja dan kategori. Contoh hard skill pada CV: Kemampuan Bahasa : Inggris, Mandarin, Jepang Kemampuan menggunakan software : Photoshop, Microsoft Office, CAD Kemampuan menggunakan bahasa pemgrograman : Phyton, R, Java Contoh soft skill pada