Write for Us
Resume
Cover letter
Thank you letter
Job search
Career
Career Development
Jun 24th 2022

Posisi Associate: Jabatan untuk Kamu yang Minim Pengalaman [+Cara, Contoh, Dll.]

associate? Di artikel ini, CakeResume telah meringkas secara lengkap mengenai hal-hal yang kamu perlu ketahui tentang jabatan associate mulai dari pengertian pekerjaan associate-level, cara mendapatkan pekerjaan dengan jabatan associate, hingga contoh pekerjaan associate. Apa itu Associate? Pekerjaan dengan jabatan associate artinya apa? Pengertian AssociateAssociate” adalah kata yang digunakan untuk menunjukkan jabatan seseorang yang pangkatnya lebih rendah dari suatu posisi pekerjaan. Kata keterangan jabatan ini menunjukkan pangkat yang lebih rendah dari rekan kerjanya. Contohnya, jabatan business development associate
Career Development
Mar 6th 2024

Panduan Lengkap Promosi Jabatan: Syarat, Cara, Tips, Dll.!

jenis promosi jabatan yang harus kamu ketahui: 1. Promosi jabatan vertikal Jenis promosi karyawan yang pertama adalah vertikal. Promosi jabatan vertikal merupakan promosi yang paling umum, dimana karyawan yang dipromosikan akan mendapat tanggung jawab baru dengan kenaikkan gaji. Syarat promosi jabatan ini adalah jika karyawan memiliki keunggulan di posisi sebelumnya, dan siap menerima tantangan baru. Contohnya: Business Development Intern menjadi Business Development Associate Manager, yang merupakan promosi jabatan dari magang menjadi karyawan tetap. 2. Promosi jabatan horizontal Berbeda dengan promosi
Career Development
Nov 23rd 2022

Ingin Jadi Business Development? Ketahui Tugas, Skill Sampai Gajinya!

kedua peran ini sebenarnya peran yang berbeda. Perbedaan business development dan sales terletak pada cakupan pekerjaanya. Cakupan pekerjaan dari seorang bizdev luas, tidak hanya penjualan ( sales) dan pemasaran ( marketing) saja, namun juga menjalani kemitraan ( partnership ), strategi pasar, dan pengembangan bisnis. Jabatan & Gaji Business Development Karier business development bisa dimulai dari Business Development Analyst/Officer/Staff . Lalu tahapan selanjutnya Business Development Associate atau Manager , Business Development Executive dan yang jabatan paling tinggi adalah VP of Business Development . Gaji business development itu
Recruitment & HR
Apr 14th 2023

7 Contoh Iklan Lowongan Kerja Terbaik dan Cara Membuatnya!

iklan loker yang menarik? Berikut adalah informasi yang harus ada dalam iklan loker. 1. Posisi Pekerjaan Posisi pekerjaan atau job title harus ditulis secara detail, jelas, akurat dan menarik. Biasanya, posisi pekerjaan ditulis sebagai headline dalam iklan lowongan kerja. Biasanya jabatan pekerjaan terdiri dari 2-3 kata dan mengandung tingkat senioritas posisi tersebut. Contoh Penulisan Posisi Pekerjaan: Associate Software Engineer Content Marketing Strategist Senior Product Manager People and Partnership Specialist 2. Informasi tentang Perusahaan Tuliskanlah informasi tentang perusahaan dalam iklan

Resume Builder

Build your resume only in minutes!