Write for Us
Resume
Cover letter
Thank you letter
Job search
Career
Industry & Job Overview
Mar 16th 2024

Wajib Tahu! Ini 7 Syarat Kerja di Bank dan Tips Melamarnya

Berkarir di industri perbankan masih menjadi salah satu pilihan favorit banyak pencari kerja di Indonesia. Hal ini dikarenakan jenjang karir, stabilitas ekonomi, dan kesejahteraan pegawai bank cukup tinggi dibandingkan sektor industri lain. Menurut data dari Corporate Wellness Magazine , industri finansial dan perbankan masuk sebagai salah satu industri yang gencar berinvestasi untuk kesejahteraan karyawan. Selain aspek kesejahteraan, persyaratan kerja di bank yang lebih fleksibel juga membuka peluang berbagai kalangan untuk mendaftar. Dewasa ini, banyak bank ternama di Indonesia yang membuka lowongan
Interview Skills
Mar 16th 2024

6 Pertanyaan Interview Finance Staff dan Jawabannya agar Lolos!

Perkenalkan Diri Anda Pertanyaan ini menjadi pertanyaan pembuka standar pada pertanyaan interview staff finance . Pertanyaan ini membantu manajer mendapatkan gambaran singkat tentang siapa kandidat, latar belakang mereka, dan perjalanan karir mereka hingga saat ini. Pertanyaan ini menjadi merupakan momentum sekaligus peluang bagus untuk kandidat dapat tampil menonjol dibanding dengan yang lainnya dan meninggalkan kesan pertama yang positif. Contoh jawaban perkenalan diri: “ 2 tahun terakhir saya bekerja sebagai eksekutif keuangan di perusahaan X. Sebelumnya, saya adalah akuntan junior di tim besar

Apa itu Chief Financial Officer (CFO) dan Bedanya dengan CEO, COO, CMO? [+Tugas, Contoh, Kualifikasi]

berkaitan dengan bidang keuangan perusahaan. 📝 10 tugas CFO sehari-hari: Melaksanakan manajemen keuangan perusahaan. Mengawasi aktivitas manajemen kas. Mencatat seluruh transaksi perusahaan. Mengelola investasi perusahaan. Melakukan audit internal. Menangani merger dan akuisisi. Memastikan dokumen keuangan mematuhi peraturan perusahaan. Mengidentifikasi peluang untuk keuangan perusahaan. Menangani risiko keuangan perusahaan. Bekerja sama dengan CMO, CEO, dan COO untuk mengembangkan strategi yang mendukung ekspansi perusahaan. Hubungan CFO dengan Eksekutif Lainnya Perbedaan COO, CEO, CFO, CMO Seorang CFO tidak sama dengan seorang akuntan. Akuntan

Resume Builder

Build your resume only in minutes!