Write for Us
Resume
Cover letter
Thank you letter
Job search
Career
Industry & Job Overview
Apr 15th 2023

Apa itu Angel Investor? Cara Kerja dan Cara Ampuh Mendapatkannya

Cara Mendapatkan Angel Investors? Kamu sedang membangun perusahaan rintisan atau startup ? Agar bisnis dapat berjalan dengan baik, pada langkah awal pastinya membutuhkan modal. Biasanya modal ini bisa berasal dari dana sendiri atau dari pihak luar atau investor. Bagi para entrepreneur startup, istilah angel investor adalah sesuatu yang sering didengar. Peranan yang sangat membantu dari angel investor adalah dalam memberikan dana di tahap awal membangun perusahaan. Angel investors adalah individu dengan jumlah kekayaan melimpah yang bisa memberikan dana kepada perusahaan kecil

Mengenal Corporate: Jenis, Ciri dan Perbedaannya dengan Start Up

Hal ini membuat karyawan startup banyak mempelajari skill baru, mudah berpikir kreatif serta terbiasa mengambil risiko. Semua tantangan kerja yang diberikan oleh perusahaan startup membuat karyawan mudah beradaptasi dalam berbagai posisi pekerjaan, membuat mereka mudah mendapatkan promosi. Selain itu, perusahaan startup umumnya cepat berkembang sehingga HRD sering merekrut orang baru. Ini membuat karyawan start up cepat naik posisi, dari level staff ke manager. Nah, jika kamu lebih suka zona nyaman, maka corporate adalah perusahaan yang cocok. Kamu tidak perlu beradaptasi
Career Development
Nov 23rd 2022

GoTo Layoff, Apa yang Harus Kita Lakukan?

atau musim dingin pada sektor teknologi. Demi bertahan dalam situasi pelik ini, perusahaaan-perusahaan teknologi mencoba untuk mengurangi beban pengeluaran perusahaan. Salah satunya, dengan mereduksi gaji karyawan. Berturut-turut Amazon dan Meta (Facebook) melakukan perumahan karyawannya. Di Indonesia, para tech startup juga melakukan PHK. Shopee memberhentikan 3% dari karyawannya. Langkah yang juga diikuti oleh RuangGuru dan Zenius. Sampai akhirnya, GoTo pun mem-PHK 13% dari karyawannya pada 18 November 2022 lalu. Where to go , GoTo? Perjalanan GoTo memang menarik untuk
Industry & Job Overview
Nov 17th 2022

Apa itu DevOps Engineer? Tanggung Jawab, Skill, Prospek Karier!

kombinasi alat dan filosofi yang meningkatkan kemampuan tim untuk menghasilkan hasil dengan efisiensi tinggi. Pemrogram DevOps biasanya menggunakan manajemen infrastruktur konvensional dan proses pengembangan perangkat lunak ( software ). Dalam hal pengembangan perangkat lunak, DevOps cenderung mengambil pendekatan Agile. Karena, Agile development adalah salah satu bagian penting dari DevOps dan memberikan pengaruh yang cukup signifikan dalam pembuatannya. Sehingga jarang dan tidak disarankan untuk berlatih Agile tanpa DevOps, meskipun mungkin, tetapi sama sekali tidak efisien. 👩‍💻 Pengertian DevOps Engineer DevOps Engineer adalah
Career Development
Apr 19th 2024

Lembaga Pembiayaan: Contoh, Fungsi, dan Jenisnya!

utama pertumbuhan ekonomi yang inklusif dan berkelanjutan. Mari kita lihat pengertian, produk, dan jenis-jenis lembaga pembiayaan tersebut! Daftar isi: Pengertian Lembaga Pembiayaan Tujuan Lembaga Pembiayaan Apa Perbedaan Perusahaan Pembiayaan dan Keuangan? Contoh Perusahaan Pembiayaan Pengertian Lembaga Pembiayaan Lembaga pembiayaan adalah entitas keuangan non-bank yang memiliki peran utama dalam menyediakan modal bagi individu, usaha kecil dan menengah (UKM), serta perusahaan besar. Mereka memainkan peran penting dalam menggerakkan roda perekonomian dengan menawarkan berbagai produk dan layanan keuangan, seperti pembiayaan konsumen
People Operations
Mar 29th 2024

Apa itu People Development? Ini Tugas, Tujuan, dan Contohnya!

atau development karyawan adalah upaya yang dilakukan perusahaan untuk mengembangkan kinerja, keterampilan, kompetensi, dan juga perilaku karyawan dalam bekerja. Strategi people development program adalah strategi yang diterapkan untuk membantu perusahaan mencapai tujuan bisnis. Divisi yang bertanggung jawab terhadap development karyawan adalah departemen HR ( Human Resource ) dan juga L&D ( Learning & Development ). Kegiatan program development ini bervariasi, mulai dari pelatihan, rotasi pekerjaan, pembinaan, hingga program bimbingan. People development adalah program yang perlu dipantau perkembangannya secara jangka panjang. Karena manfaat pelatihan ini
Career Development
Sep 29th 2022

Apa Itu Content Marketing? Kenali Pengertian, Jenis, Skill, dan Prospeknya!

yang edukatif. Biasanya konten marketing menggunakan media sosial atau internet yang mencakup: Post sosial media (video, stories, reels, dsb.) E-book Webinar gratis Artikel-artikel di situs web. Pentingnya Content Marketing Untuk Bisnis ? Mengapa marketer baik dari perusahaan besar maupun start-up gencar menggunakan content marketing ? Selain biayanya lebih murah, ternyata content marketing ini memiliki beberapa kelebihan. Dibawah ini adalah tujuan content marketing untuk bisnis perusahaan. 1. Investasi Hubungan Jangka Panjang dengan Audiens Bisa dibilang bahwa konten yang berkualitas adalah
Career Development
Mar 6th 2024

Leaderless Group Discussion: Contoh, Pemahaman, Jenis, dll.

Mengapa LGD Dilakukan Macam-macam LGD Pro Kontra Beserta Tantangan LGD Keterampilan yang Diuji Melalui LGD Tips LGD Contoh Kasus LGD dan Penyelesaiannya Pengertian Leaderless Group Discussion Apa itu Leaderless Group Discussion? LGD yang merupakan singkatan dari leaderless group discussion adalah sebuah proses untuk bertukar opini, pendapat, ide tentang suatu topik atau informasi tertentu antar satu orang dengan anggota kelompok. Hal unik dari LGD adalah diskusi ini dilakukan tanpa pemimpin diskusi atau orang yang bertugas untuk menjadi moderator dari awal
Industry & Job Overview
May 20th 2022

Apa itu Business Consultant? Kenali Tugas, Gaji, Skill, Dll.!

Daftar Isi: Pengertian Business Consultant Tugas dan Tanggung Jawab Business Consultant Skill Business Consultant Tips untuk Menjadi Business Consultant Saat ini generasi muda tertantang untuk membangun bisnis mereka sendiri, kita bisa melihat dengan menjamurnya perusahaan startup di Indonesia yang mencapai angka 2.324 per desember 2021 yang dikutip dari Startup Ranking. Faktanya, dibalik membangun bisnis, banyak pengusaha menggunakan jasa konsultan bisnis untuk membantu dalam mengobservasi, menganalisis, dan merencanakan bisnis. Tentunya menggunakan jasa ini bertujuan untuk menghindari risiko kegagalan dalam bisnis

10 Pekerjaan Marketing yang Lagi Naik Daun: Gaji, Jenjang Karir, dan Job Desk

Apa yang dimaksud dengan kerja di bidang marketing? Memasuki dunia yang serba digital sekarang ini, dimana hampir semua orang mengakses informasi melalui ponsel pintar atau smartphone, membuat cakupan pekerjaan marketing menjadi lebih luas. Pekerjaan marketing adalah salah satu pekerjaan yang paling dibutuhkan perusahaan, tak terkecuali perusahaan besar maupun startup. Bisa dikatakan, jabatan marketing memegang bagian terdepan dalam kemajuan perusahaan. Jika kamu masih belum paham apa itu pekerjaan di bidang marketing dan contoh kerja marketing, kamu bisa simak penjelasan berikut mengenai

Resume Builder

Build your resume only in minutes!