Write for Us
Resume
Cover letter
Thank you letter
Job search
Career
Personal Development
Mar 6th 2023

Silo Mentality: Arti, Dampak dan Cara Mengatasi di Dunia Kerja!

rencanakanlah tindakan yang akan dilakukan untuk mencapai visi yang telah ditentukan. Perencanaan dan eksekusi tentunya tidak hanya melibatkan satu divisi saja, karena biasanya beberapa departemen dapat terlibat untuk menjalankan satu program atau kampanye. Maka, kamu dapat mulai untuk melakukan perencanaan, persiapan, eksekusi, dan evaluasi dengan semua divisi yang terlibat tanpa eksklusivitas satu departemen saja. 3. Membentuk Budaya Baru di Tempat Kerja Cara selanjutnya adalah dengan membentuk budaya baru di tempat kerja. Yang tadinya bersikap acuh tak acuh, harus diberi motiva...
People Operations
Mar 6th 2024

Memahami Insentif dan Manfaatnya Bagi Karyawan dan Perusahaan!

diberikan kepada tim yang berhasil mencapai target perusahaan. Kelebihan dari insentif ini adalah karyawan dapat lebih termotivasi untuk bekerja sama dalam mencapai target. 3. Insentif Individu Intensif individu artinya insentif yang diberikan untuk seorang individu ketika ia berhasil mencapai target kerja yang ditetapkan perusahaan. Hal ini tentu dapat memotivasi karyawan untuk bekerja lebih maksimal dan dengan semangat. Sedang cari kerja? Temukan pekerjaan impian kamu di CakeResume! Job Portal terbaik dan terpercaya di Indonesia. 🎉 Cari Kerja Tujuan Memberikan Insentif Pada
People Operations
May 9th 2022

Efektif! 10 Cara Meningkatkan Produktivitas Karyawan

khawatir jika kamu atau karyawanmu mengalami hal-hal serupa, karena pada paragraf berikutnya, CakeResume akan membagikan berbagai cara dan contoh untuk meningkatkan produktivitas kerja karyawan dalam sebuah perusahaan. Cara Meningkatkan Produktivitas Kerja Karyawan Inilah beberapa cara untuk meningkatkan produktivitas tenaga kerja dalam sebuah perusahaan. 1. Menentukan goals yang jelas dengan karyawan Salah satu cara untuk meningkatkan produktivitas kerja karyawan adalah dengan memberikan goals dan target yang jelas dalam job desc yang dikerjakan oleh karyawan. Selain memotivasi, goals yang jelas juga
Cover Letter
Mar 6th 2023

3 Contoh Cover Letter Fresh Graduate [+ Tips Non-Pengalaman]

Letter? Berikut adalah beberapa tujuan dari application letter fresh graduate: Kesempatan untuk menunjukkan kualifikasi yang dimiliki  Tunjukkan bagaimana kemampuan dan pengalaman yang kamu miliki sesuai dengan kriteria kandidat yang dibutuhkan. Hal ini juga berlaku untuk kamu yang belum punya pengalaman kerja sama sekali. Kemampuan dan pengalaman yang ditunjukkan bisa merupakan pengalaman volunteer, berorganisasi, kursus, dan lain-lain. Kesempatan untuk menyampaikan motivasimu ingin bergabung dalam perusahaan tersebut Sebagai perekrut, tentunya kamu akan tertarik dengan pelamar yang menunjukkan motivasinya untuk bergabung di
Career Development
Mar 6th 2024

3 Contoh KPI Karyawan dan Perusahaan yang Efektif [+Cara Membuatnya]

departemen, tim, ataupun individu. Menjadi tolak ukur bagi tim SDM untuk memberikan insentif ataupun punishment karyawan. Dimana hal ini akan memotivasi karyawan untuk dapat memenuhi tanggung jawab dan tugas mereka. Menjadi nilai yang bersifat transparan dan objektif dalam memberikan penilaian kerja karyawan. Tips KPI yang Baik Cara membuat KPI sendiri tidaklah mudah. Arti KPI yang baik adalah yang mampu menjadi arahan kerja setiap karyawan untuk mencapai target yang ditetapkan. Oleh karena itu, perancangan KPI karyawan biasanya dilakukan hanya oleh orang
People Operations
Jan 13th 2023

Apa itu Employee Engagement dan Contohnya di Perusahaan, Lengkap!

Daftar Isi: Pengertian Employee Engagement Manfaat Employee Engagement di Perusahaan Indikator Tingkat Keterlibatan Karyawan Cara Meningkatkan Employee Engagement Cara Mengukur Employee Engagement Contoh Metode Employee Engagement di Perusahaan Lain Karyawan yang merasa terhubung dengan perusahaan atau organisasi mereka bekerja lebih keras, bertahan lebih lama, dan memotivasi orang lain untuk melakukan hal yang sama serta bersama-sama menjadi lebih baik. Employee engagement mempengaruhi hampir semua aspek penting perusahaan dan organisasi, termasuk profitabilitas, pendapatan, pengalaman pelanggan, pergantian karyawan, dan banyak lagi. Berdasarkan

Karir Sales Manager: Tugas, Skill, Hingga Gajinya!

kemampuan sales management yang baik, karena setiap keputusannya akan menyangkut pertumbuhan dan perkembangan perusahaan. Seorang manajer penjualan perlu mengelola seluruh siklus penjualan, termasuk memperkirakan dan menganggarkan pendapatan penjualan, perekrutan, pemilihan personel penjualan, dan memastikan pelatihan yang tepat serta adanya evaluasi kerja. 📚 Baca juga: Sales Advisor: Tugas, Skill yang Dibutuhkan, Prospek Karir! Tugas Sales Manager Berikut adalah beberapa tugas dari manajer penjualan di lingkup kerja: 1. Mencapai target penjualan Target penjualan yang dimaksud di sini bukan hanya target penjualan individu
People Operations
Oct 3rd 2022

Performance Management: Cara Mengelola Kinerja SDM dengan Baik

dan menjaga kinerja/performa karyawan. Dilain sisi muncul istilah performance appraisal yang mana lebih berfokus pada pemberian feedback pada karyawan untuk meningkatkan kinerja. Jadi, apa perbedaan performance management dengan performance appraisal ? Apa tujuan performance management ? Dan bagaimana proses performance management terjadi? Dalam artikel ini akan dibahas apa spesifik tidak hanya apa yang dimaksud dengan performance management , ataupun contoh performance management , tapi juga tips meningkatkan dan menjaga performance management yang baik . Daftar Isi Pengertian Performance Management Fungsi Performance Management Tahapan Proses
People Operations
Jun 8th 2022

Talent Management: Pengertian, Proses, dan Strategi dalam Perusahaan

Daftar isi : Pengertian Talent Management Alasan Talent Management Itu Penting Proses Talent Management Bagaimana Strategi Talent Management? Investasi Sumber Daya Manusia (SDM) dinilai sangatlah penting untuk perkembangan bisnis perusahaan. Mengapa demikian? Ibaratnya SDM perusahaan adalah motor penggerak dalam internal perusahaan untuk mengakselerasi goals perusahaan. Apabila SDM yang dimiliki perusahaan berkualitas dan termanajemen secara tepat, sudah pasti akan kinerja perusahaan semakin meningkat. Untuk meningkatkan kinerja dan talenta SDM yang dimiliki perusahaan, acap kali perusahaan melakukan strategi manajemen talenta yang dikenal dengan

Manajer Operasional (Operations Manager): Tugas, Skill, Gajinya!

Pernahkah kamu bertanya siapakah orang di perusahaan yang bekerja di balik layar dan berperan penting dalam menjaga keteraturan pengoperasian sebuah perusahaan? Hal tersebut merupakan tugas operational manager . Singkatnya, operations manager adalah pimpinan dalam sebuah instansi yang bertanggungjawab dalam meningkatkan kinerja organisasi dengan cara mengatur dan meminimalisir resiko yang mungkin terjadi dalam proses operasional sebuah organisasi. Pada artikel kali ini, CakeResume akan membahas secara detail mengenai fungsi manajer operasional, deskripsi tugas dan tanggung jawab manajer operasional, skill apa saja yang dibutuhkan

Resume Builder

Build your resume only in minutes!